Begini Tampang iPhone 12 dan 12 Pro Warna Biru, Pilih Mana?

Jakarta - Apple telah mengirimkan unit iPhone 12 dan 12 Pro ke sejumlah media dan tech reviewer di luar negeri. Alhasil kita dapat melihat dengan jelas tampak nyata kedua ponsel tersebut, kira-kira kamu pilih yang mana?
1. Baik iPhone 12 dan iPhone 12 Pro punya layar yang sama. Mengusung panel OLED berukuran 6,1 inch.
Sumber: Layar iPhone 12 dan iPhone 12 Pro. Sumber: Sinamobile
2. Perbedaan mencolok dari bagian belakang. iPhone 12 Pro (kiri) punya finishing mate, sementara iPhone 12 dibalut lapisan kaca.
Sumber: Tampilan belakang iPhone 12 dan iPhone 12 Pro. Sumber: Sinamobile
3. Kedua ponsel ini punya bezel yang lebih tipis dari generasi sebelumnya.
Sumber: bezel tipis iPhone 12 dan iPhone 12 Pro. Sumber: Sinamobile
4. Secara dimensi iPhone 12 dan iPhone 12 sama.
Sumber: Dimensi iPhone 12 dan iPhone 12 Pro. Sumber: Sinamobile
5. iPhone 12 Pro punya tiga kamera, sementara iPhone 12 hanya dua kamera.
Sumber: Kamera iPhone 12 dan iPhone 12 Pro. Sumber: Sinamobile
6. Ketebalan kedua ponsel ini 7,4 mm.
Sumber: Ketebalan iPhone 12 dan iPhone 12 Pro. Sumber: Sinamobile
7. Semua kamera di kedua ponsel ini berukuran 12 MP.
Sumber: Kamera 12 MP. Sumber: Sinamobile
8. iPhone 12 dan iPhone 12 Pro ditenagai prosesor A14 Bionic.
Sumber: Punya prosesor A14 Bionic. Sumber: Sinamobile
9. Apple membekali pengisian menggunakan MagSafe.
Sumber: Charge MagSafe. Sumber: Sinamobile
10. Case iPhone 12 dan iPhone 12 Pro yang mendukung MagSafe.
Sumber: Case MagSafe. Sumber: Sinamobile