URtainment

Hari Film Nasional, Berikut Film Indonesia Paling Dicari di Google

Urbanasia, Minggu, 31 Maret 2019 21.04 | Waktu baca 1 menit
WhatsApp ShareFacebook ShareTwitter ShareLinkedin Share
Hari Film Nasional, Berikut Film Indonesia Paling Dicari di Google
Image: Ilustrasi perayaan hari film nasional di tahun 2017 (Image: kemenkeu)

Urban Asia - Tepat 30 Maret selalu diperingati Hari Film Nasional. Google ikut merayakannya dengan mendaftar film-film Indonesia yang paling banyak dicari olen netizen di Tanah Air. Google melakukan penelusuran seputar film di mesin pencarinya pada periode Januari - Maret 2019. Mereka menggunakan Google Trens, yakni alat untuk melihat tren pencarian dengan menunjukkan seberapa sering istilah pencarian yang diberikan dimasukkan ke dalam mesin pencari Google relatif terhadap total volume pencarian situs selama periode waktu tertentu. Nah berikut ini film-film dari dalam negeri yang mengisi tren film yg di cari di Google oleh masyarakat Indonesia (per 18 Maret 2019).Baca juga: Ini Dia 8 Film Horor Indonesia Paling Laris Sepanjang Masa, Berani Nonton? 1. Dilan 19912. Preman Pensiun3. Keluarga Cemara4. Asal Kau Bahagia5. Yowis Ben 2Baca juga: Beberapa Film Ini Membuka Wawasan Kamu Tentang Sisi Lain dari Perempuan6. Orang Kaya Baru7. Foxtrot Six8. Antologi Rasa9. Calon Bini10. Tabu Selain melihat tren film yang dicari oleh masyarakat Indonesia, Google turut mengungkap kata kunci apa yang digunakan. Banyak dari mereka mencari jadwal film yang sedang diputar di bioskop. Untuk membantu netizen yang merencanakan acara nonton bareng, kini Google menambahkan fitur baru di bagian pencarian. Jadi cukup mengetik Jadwal film di ¦. (masukkan kotamu); daftar film yang sedang tayang, tempat, hingga jam penayangannya pun tersedia langsung di Google Search.

Komentar
paper plane

Berita Terkait
    Berita Terkait