URtainment

5 Rekomendasi Film dan Serial Genre Thriller untuk Temani Akhir Pekan

Kintan Lestari, Minggu, 27 Februari 2022 16.48 | Waktu baca 3 menit
WhatsApp ShareFacebook ShareTwitter ShareLinkedin Share
5 Rekomendasi Film dan Serial Genre Thriller untuk Temani Akhir Pekan
Image: Potongan adegan di serial 'The Girl Before'. (Dok. WarnerMedia)

Jakarta - Urbanreaders, siapa nih yang suka tontonan dengan genre menegangkan dan penuh misteri? Buat kalian pecinta genre tersebut, tontonan dengan genre thrille dan sci-fi bisa jadi pilihanmu. Kira-kira rekomendasi tontonan genre thriller dan sci-fi apa yang cocok untuk temani libur panjang kali ini?

Yap, hari Senin tanggal 28 Februari 2022 merupakan hari libur memperingati Isra Miraj. Artinya kita dapat liburan selama 3 hari. Untuk yang merasakan liburan 3 hari, selamat ya. Tapi untuk yang tidak, kamu sabar saja ya.

Nah, untuk menghabiskan libur 3 hari, Urbanasia rekomendasikan nih serial dan film genre thriller serta sci-fi untuk temani akhir pekanmu. Apa saja?

1. KIMI

1645953796-film-KIMI.jpgSumber: Zoe Kravitz di film 'KIMI'. (Dok. WarnerMedia)

Film ini mengisahkan seorang pekerja di dunia teknologi yang agoraphobia (cemas berlebihan). Suatu hari ia menemukan bukti rekaman kejahatan kekerasan ketika memeriksa aliran data sehari-hari. 

Ketika ia berupaya melaporkannya ke bagian yang berwenang di perusahaannya, ia berhadapan dengan hambatan dan birokrasi. Dan itu membuatnya sadar bahwa keadilan harus ditegakkan. Dan untuk itu pun ia melakukan hal yang paling ditakutinya, yakni keluar dari apartemennya.

'KIMI' disutradarai oleh Steven Soderbergh dan dibintangi Zoë Kravitz. Film ini mendapatkan rating 94% di Rotten Tomatoes.

2. Jungleland

1645953804-Jungleland.jpgSumber: Charlie Hunnam dan Jack O’Connell di film 'Jungleland'. (Dok. WarnerMedia)

'Jungleland' berkisah dua bersaudara, yakni Stanley dan Walter Kaminski, yang berupaya melarikan diri dari lingkungan mereka. Keduanya melakukan perjalanan keliling negeri untuk mengikuti pertandingan tinju partai bebas dengan harapan dapat mengubah hidup mereka. 

Namun, pertandingan itu berubah menjadi sebuah pertarungan bagi keduanya. Film yang dibintangi Charlie Hunnam dan Jack O’Connell ini juga mendapat rating cukup bagus, yakni 73% dari Rotten Tomatoes.

3. The Girl Before

1645953831-The-Girl-Before.jpgSumber: Potongan adegan di serial 'The Girl Before'. (Dok. WarnerMedia)

Serial ini mengisahkan Jane, yang memulai sebuah babak baru dengan pindah ke sebuah rumah ultra-minimalis yang cantik dan dirancang oleh arsitek piawai. Ada satu syarat untuk tinggal disitu, yaitu sang penghuni harus patuh pada peraturan sang arsitek. 

Komentar
paper plane

Berita Terkait
    Berita Terkait